Produk Apa Ini
Kiehl's Calendula Cream adalah serum untuk mencerahkan wajah yang terinspirasi dari Calendula Herbal-Extract Toner. Cream wajah yang bagus ini diformulasikan dengan serum konsentrat Calendula yang diperkaya Ekstrak Bunga Calendula dan ratusan potongan kelopak bunga Calendula.
Setelah diaplikasikan, pelembab yang unik dan ringan ini mampu menghidrasi dan membuat kulit nyaman, sehingga kulit terasa segar dan tampak sehat**.
**Berdasarkan hasil uji konsumen pada 52 subyek selama 4 minggu.
Manfaat Kiehl's Calendula Cream
- Membantu meratakan warna kulit dan kulit tampak cerah dalam satu minggu*
*Berdasarkan hasil uji konsumen pada 52 subyek selama 1 minggu
- Membantu membuat tekstur kulit terasa lebih halus & lembut, mencerahkan kulit, dan menyamarkan garis-garis halus*
*Berdasarkan uji klinis terhadap 54 wanita selama 4 minggu
- Kulit terasa lebih lembut dengan hidrasi selama 24 jam**
**Berdasarkan hasil uji instrumen terhadap 26 wanita

• Formulated without: Parabens,
• Renewable Calendula Petals
• Packaged in up to 30% post-consumer recycled material
Key Ingredients

Our Calendula Serum is infused with our highest concentrate of Calendula Flower Extract and with hundreds of micronized renewable Calendula petals. Within our formula, it is known to provide a long-lasting, continuous supply of vital compounds to soothe discomfort.
Cara Pakai
- Gunakan Calendula Water Cream setelah pembersih, toner dan serum wajah
- Pastikan ujung jari bersih, lalu ambil krim kira-kira seukuran kacang polong dan pijatkan pada kulit
- Tepuk kulit secara perlahan jika serum masih tersisa
- Jauhkan dari mata
- Jika terkena mata, segera bilas dengan air
- Dapat digunakan di pagi dan malam hari
- Untuk kulit selembut kelopak bunga, gunakan seluruh rangkaian produk Calendula Collection kami termasuk sabun wajah dengan busa pembersih, toner Calendula bebas alkohol dan masker wajah yang membantu menghidrasi dan menyamankan kulit
Lengkapi Rutinitasmu
Be the first to review this product